Fakultas Hukum (FH) Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) mengadakan reuni akbar pada Sabtu (26/1/2018) yang berlokasi di Bumi Sangkuriang, Bandung. Tema yang diangkat pada reuni akbar ini adalah “Riung Guyub FH Unpar 6 Dekade”. Selain itu adapun tujuan dari diadakannya reuni akbar ini adalah guna membangun silaturahmi dan persaudaraan sesama alumni …
Read More »Berita
Reuni Akbar Fakultas Hukum UNPAR 6 Dekade
Sambutan Ketua Ilumni FH UNPAR saat pembukaan REUNI FH UNPAR 6 Dekade. Yang saya hormati: Rektor Unpar Bpk. Mangadar Situmorang yg kami banggakan, Dekan FH Hukum Bpk. Tristam Pascal Moeliono yg selalu support kami Ilumni , Bapak Ibu pengajar / dosen Unpar. Yang berbahagia Ketua Lustrum FH Unpar yg ke …
Read More »Fakultas Hukum Unpar Menjadi Tuan Rumah Simposium Hukum Nasional: Hukum Perdata Internasional
Salah satu cara akademisi untuk memperdalam keilmuan adalah dengan membangun komunitas akademik dengan bidang kajian yang sama. Pentingnya mengembangkan pengajaran mengenai Hukum Perdata Internasional, Fakultas Hukum Universitas Katolik Parahyangan (FH Unpar) berkesempatan menjadi tuan rumah Simposium Hukum Nasional. Dalam acara yang digelar pada 11-12 Desember 2018 tersebut, para akademisi yang …
Read More »Tim Court Monitoring KPK – FH UNPAR
Tim Court Monitoring KPK – FH UNPAR terbentuk dari adanya kerjasama antara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia dengan Universitas Katolik Parahyangan sejak tahun 2010. KPK bekerjasama dengan 34 Universitas di 34 Provinsi di Indonesia untuk melakukan kegiatan perekaman perkara tindak pidana korupsi di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan …
Read More »Undangan Reuni Alumni FH Unpar
Ilumni FH Unpar
SIMPOSIUM NASIONAL HUKUM PERDATA INTERNASIONAL 3
Menuju Hukum Perdata Internasional Indonesia yang Lebih Baik Mendukung Pertumbuhan Masyarakat Global Hukum Perdata Internasional semakin dirasakan pentingnya dalam penegakan hukum pada persoalan-persoalan di bidang keperdataan dan perdagangan. Potensi timbulnya persoalan-persoalan hukum di berbagai bidang keperdataan dan perdagangan yang melibatkan elemen-elemen ekstra-teritorial (atau mengandung unsur-unsur asing) semakin perlu diantisipasi beriringan …
Read More »Universitas Katolik Parahyangan Memenangkan Kompetisi International Humanitarian Law Moot Court Competition
Universitas Katolik Parahyangan keluar sebagai juara kompetisi peradilan semu International Humanitarian Law Moot Court Competition (‘IHL Moot Court Competition’) setelah mengalahkan Universitas Indonesia di babak final yang berlangsung pada hari Minggu (4/11) di kampus FH UNPAR. Dengan demikian, UNPAR akan mewakili Indonesia untuk berkompetisi di putaran internasional IHL Moot Competition …
Read More »After Movie Bina Desa 2018
Dies Fakultas Hukum Unpar ke-60
Momen ulang tahun seringkali dimaknai manusia sebagai masa bersyukur karena masih hidup dan terberkati hingga saat ini. Namun di sisi lain, ulang tahun dapat menjadi momentum untuk merefleksikan diri untuk menemukan hal-hal yang perlu diperbaiki dan semakin menjadi pribadi yang lebih baik. Fakultas Hukum Universitas Katolik Parahyangan (FH Unpar) menyelenggarakan …
Read More »